Saturday, June 25, 2011

Mempercepat Loading Mozila Firefox

Mozilla Firefox merupakan salah browser terbaik saat ini. Dan saya yakin sebagian besar netter menggunakan browser ini, dan sayapun merupakan salah satu penggemer browser firefox ini, maklum saya hanya sekedar browsing dan download aja. Nah, ali ini saya akan mencoba memberikan tips untuk mempercepat loading firefox. InsyaAllah dengan menggunakan tips ini kinerja firefox anda akan lebih cepat dan maksimal.
Berikut tips Mempercepat Loading Browser Mozilla Firefox

1. Langkah pertama, sobat buka browser mozilla firefox. Selanjutnya pada bagian address bar ketik about:config lalu tekan enter.
2. Selanjutnya, pada filter bar ketik: network.http.pipelingin
Rubahlah baris tersebut menjadi true , Double Click akan mengubah nilainya dari false menjadi true.

3. Pada Filter bar ketik: network.http.pipelining.maxrequests
Rubahlah nilai baris tersebut menjadi angka 10 hingga 30.

4.Pada Filter bar ketik: network.http.proxy.pipelining
Rubahlah baris tersebut menjadi true

5. Pada Filter bar ketik:network.dns.disableIPv6
Rubahlah baris tersebut menjadi true

6. Pada Filter bar ketik: plugin.expose_full_path
Rubahlah baris tersebut menjadi true

7. Pada Filter bar ketik: network.protocol-handler.external.ms-help
Rubahlah baris tersebut menjadi true

klik-kanan pada baris network.protocol-handler.external.ms-help dan pilih Preferensi Nama New -> Integer. Berikan nama padanya menjadi nglayout.initialpaint.delay dan set nilai (value) menjadi 0. Nilai (value) ini berfungsi sebagai waktu tunggu browser Mozilla Firefox sebelum melakukan tindakan selanjutnya.

8. Selesai

Dan mulai sekarang loading firefox sobat akan menjadi jauh lebih cepat. Cobalah sobat bandingkan dengan sebelum memakai tips ini. Sampai jumpa pada posting selanjutnya

                                                                        Salam hangat By : Hasbull

Artikel Terkait:

1 comments :

BM said...

wah bagus gan tips nya..aku mau coba..trimakasih..

Post a Comment

Template by : kendhin x-template.blogspot.com Modifikasi By : Kang Hasbull

Selamat Datang Di BlogGe Kang Hasbull

Selamat datang di Blog Ane, semoga saja kalian bisa mendapatkan apa yang kalian butuhkan diblog saya ini. Terima kasih Telah Berkunjung Di Blog saya,apabila berkenan silahkan berkomentar dan follow blog saya,mari kita saling berbagi ilmu tentang apa saja...

Sekilas tentang penulis

Nama Ane Khasbullah ,Saya seorang Alumni Santri Pp Alfalah Sungai Lilin Palembang Dan Sekarang Nyantri Di Pp Ar-Risalah Jl.Ringroad Barat Godean Jogjakarta And Mahsiswa S1 Teknik Informatika 2009 Di Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY).

Social Stuff

Profilku